HUBUNGAN SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DAN DISIPLIN KERJA GURU TERHADAP KINERJA GURU SD NEGERI KELURAHAN BAGAN BARAT KABUPATEN ROKAN HILIR

Lindawati Lindawati, Isjoni Isjoni, Daviq Chairilsyah

Abstract


Kinerja peran guru dalam kaitan dengan mutu pendidikan harus dimulai dengan dirinya sendiri. Sebagai pribadi, guru merupakan perwujudan diri dengan seluruh keunikan karakteristik yang sesuai dengan posisinya sebagai pemangku profesi keguruan. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuisioner yang diberikan kepada 90 orang guru yang dipilih secara acak sebagai sampel menggunakan metode sensus sampling. Penelitian dilakukan yaitu responden memberikan tanggapan terhadap kuesioner dalam bentuk skala likert. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda dan pengolahan data menggunakan program SPSS. Berdasarkan hasil penelitian terdapat hubungan antara supervisi kepala sekolah terhadap kinerja guru. Semakin baik supervisi kepala sekolah yang diberikan akan mempengaruhi semakin efektifnya kinerja guru yang dihasilkan. Ini berarti bahwa supervisi kepala sekolah merupakan variable penting untuk diperhatikan agar kinerja guru bisa meningkat. Terdapat hubungan signifikan antara disiplin guru terhadap kinerja guru. Semakin tinggi disiplin guru yang di digambarkan dengan etos kerja yang tinggi akan menunjang kinerja guru yang lebih baik. Oleh karena itu disiplin guru merupakan variable penting untuk diperhatikan didalam meningkatkan kinerja guru. Terdapat hubungan signifikan antara supervisi kepala sekolah dengan disiplin guru terhadap kinerja guru.


Keywords


supervisi kepala sekolah, disiplin guru dan kinerja guru

References


Amir, M. F. (2015). Memahami Evaluasi Kinerja Karyawan, Konsep, dan Penilaian Kinerja di Perusahaan. Jakarta : Penerbit Mitra Wacana Media.

Arikunto, S. (2015). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineke Cipta.

Arikunto, S. (2014). Organisasi dan Administrasi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan. Jakarta: Rajawali Pers.

Bangun, W. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga

Barinto. (2015). Hubungan Kompetensi Guru Dan Supervisi Akademik Dengan Kinerja Guru. Jurnal Tabularasa Pps Unimed, 9(2), 20-35.

Darma. (2016). Pengaruh supervisi kepala sekolah Terhadap kinerja guru di sekolah. Jakarta: Rajawali Pers.

Dermawati. (2013). Penilaian Angka Kredit Guru, Jakarta: Bumi Aksara

Edison, E., Yohny, A., dan Imas, K. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta.

Endriani., & Yulita, F. (2021). Academic Supervision in Improving Teachers’ Skills during the Learning Process at Elementary School. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 5(5), 1475-1482. DOI : http://dx.doi.org/10.33578/pjr.v5i5.8515.

Farida., & Kenedi, A.K. (2021). Academic Supervision: Efforts to Improve the Learning Process Skills of Elementary School Teachers. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 5(5), 1483-1489. DOI : http://dx.doi.org/10.33578/pjr.v5i5.8517.

Hadis, A., dan Nurhayati B. (2010). Manajemen Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta

Irwanto, N., dan Suryana, Y. (2016). Kompetensi Pedagogik: Untuk Peningkatan dan Penilaian Kinerja Guru dalam Rangka Implementasi Kurikulum Nasional. Surabaya: Genta Group Produksion.

Iskandar dan Muktar. (2016). Orientasi Baru Supervisi Pendidikan. Jakarta: Gaung Persada Press,.

Jihad. (2019). Hubungan Motivasi Kerja Dan Supervisi Kepala Sekolah Dengan Kinerja Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Latifah, H. (2017). Profesi Keguruan Menjadi Guru Profesional. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Maimunah, A. (2019). Hubungan Antara Supervisi Klinis, Kompetensi Pedagogik Guru Dengan Kinerja Guru. Manajer Pendidikan, 13(2), 121-140.

Mudawali. (2017). Relationship between Instructional Supervision and Professional Development: Perceptions of Secondary School Teachers and Madrasah Tsanawiyah (Islamic Secondary School) Teachers in Lhokseumawe, Aceh, Indonesia. Master’s thesis in education, XX pages, X pages of appendices January 2017

Mulyasa. (2013). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung : Rosda Karya.

Nasution, S. (2015). Azas-Azas Kurikulum. Jakarta: Bumi Aksara

Nawawi. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada.

Nurmayuli. (2019). Hubungan Antara Supervisi Kepala Sekolah Dan Kompetensi Pedagogik Guru Madrasah Ibtidaiyah Se-Kota Lhokseumawe. Jurnal Penelitian Sosial Agama, 4(1), 20-45.

Purwanto, N. (2017). Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya

Rahman. (2014). Professional Competence , Pedagogical Competence and the Performance. Journal of Education and Practice, 5 (9), 40-55.

Rahmat. (2017). Hubungan Supervisi Kepala Sekolah Dan Kompetensi Pedagogik Dengan Kinerja Guru. Jurnal Wahana Kajian Pendidikan IPS, 1(1), 65-75.

Ruhiat, A. (2014). Profesional Guru Berbasis Pengembangan Kompetensi. Bandung: CV Wahana Iptek.

Rusman. (2012). Manajemen Kurikulum. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.

Sagala, S. (2015). Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan. Bandung :Alfabeta.

Saleh, M. (2015). Hubungan Supervisi Kepala Sekolah Dan Kompetensi Pedagogik Guru Terhadap Kinerja Guru. Jurnal Paradigma, 10 (2), 65-80.

Soewadji, L. (2016). Kepala Sekolah dan Tanggung Jawabnya. Yogyakarta: Kanisius.

Supardi. (2013). Kinerja Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Tika, P. (2014). Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Karyawan. Jakarta : Bumi Aksara.

Wahjosumidjo. 2014. Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta: Grafindo Persada.

Wahyu, S. (2014). Kepemimpinan Kepala Sekolah Tinjauan Teoritik Dan Permasalahan. Jakarta: Raja Grafindo.

Wiles, K., dan Lovell, J. T. (2013). Supervision for Better School, New Yersey: Pritice Hall.Inc., Englewood Clifiis.

Winardi, J. (2015). Manajemen Prilaku Organisasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Wirawan. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Wiyono, B. (2015). Metode Penelitian: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan Action Research (Burhanuddin, Ed). Malang: Universitas Negeri Malang.

Yanes. (2019). Hubungan supervisi kepala sekolah dan Motivasi berprestasi dengan kinerja guru SD. Manajer Pendidikan, 14(3), 85-95.




DOI: http://dx.doi.org/10.33578/pjr.v6i1.8647

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 JURNAL PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

JURNAL PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran)

Secretariat
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Gedung B1, FKIP Universitas Riau
Kampus Bina Widya Km. 12,5 Simpang Baru Panam
Pekanbaru Riau Indonesia 28293
e-mail : pajar@ejournal.unri.ac.id