DESKRIPSI KEMAMPUAN GURU DALAM MERANCANG PENILAIAN AUTENTIK DALAM PEMBELAJARAN AKTIF

Iis Puspa Subekti, Hairida Hairida, Masriani Masriani, Rahmat Rasmawan, Rody Putra Sartika

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan pelaksanaan guru dalam merancang penilain autentik pada pembelajaran aktif, dan mengetahui faktor-faktor penghambat pelaksanaan guru dalam menyusun penilaian autentik pada pembelajaran IPA. Penelitian tersebut menggunakan metode deskriptif, dengan subjek penelitiannya ialah guru IPA di SMPN 2 Pontianak. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, angket atau kuisoner dan menganalisis Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) guru IPA. Dengan memvalidasi terlebih dahulu pedoman wawancara dan instrumen telaah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) sebelum digunakan dalam penelitian yang menggunakan uji gregory. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan guru IPA SMPN 2 Pontianak dalam merancang penilaian autentik dalam pembelajaran aktif ialah masih belum baik dalam segi penilaian kognitif, afektif dan psikomotorik, seperti ketidaksesuaian kompetensi dasar dengan indikator, sebagian besar guru tidak merancang rubrik penilaian. Selain itu, juga adanya faktor penghambat yang dihadapi guru karena kegiatan penilaian dilakukan secara bersamaan dengan proses kegiatan belajar, dengan jumlah siswa yang banyak sehingga pendidik kurang maksimal dalam merancang dan merealisasikan seluruh aspek penilaian autentik. Oleh karena itu, diharapkan kepada pendidik agar dapat meningkatkan kemampuan dalam merancang penilaian autentik dengan membaca buku pedoman tentang pembuatan instrumen penilaian dan pelaksanaan penilaian autentik dan mengelola waktu pembelajaran dalam melakukan penilaian.

Keywords


kemampuan merancang, penilaian autentik, pembelajaran aktif

References


Agus Wasisto Warso. (2014). Proses Pembelajaran dan Penilaian di SD/MI/SMP/MTS/SMA/MA/SMK. Yogyakarta: Graha Cendikia.

Aiman, U. (2016). Evaluasi Pelaksanaan Penilaian Autentik Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Madrasah, 1(1), 115–122.

Ermawati, S., & Hidayat, T. (2017). Penilaian Autentik Dan Relevansinya Dengan Kualitas Hasil Pembelajaran (Persepsi Dosen Dan Mahasiswa Ikip Pgri Bojonegoro). Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 27(1), 92–103.

Friani, I. F., Sulaiman, & Mislinawati. (2017). Kendala Guru dalam Menerapkan Model Pembelajaran pada Pembelajaran Tematik berdasarkan Kurikulum 2013 di SD Negeri 2 Kota Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Unsyiah, 2(1), 88–97.

Hajaroh, S., & Adawiyah, R. (2018). Kesulitan Guru dalam Mengimplementasikan Penilaian Autentik. Elmidad:Jurnal PGMI, 10(2), 131–152.

Kusnandar. (2014). Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: Rajawali Pers.

Musclish, Masnur. (2011). Authentic Assesment (Penilaian Berbasis Kelas dan Kompetensi). Bandung. Refika Aditama.

Rahman, S. A., & Romdhani, M. (2015). Persepsi Guru Terhadap Penilaian Autentik. Jurnal Sekolah Dasar, 24(2), 151–160.

Ramlawi, H. and. (2019). The Development Of Students’ Performance Assessment Through Self-Assessment Technique. Unnes Science Education Journal, USEJ, 8(1), 15–24.

Retnawati, H., Hadi, S., & Nugraha, A. C. (2016). Vocational high school teachers’ difficulties in implementing the assessment in curriculum 2013 in Yogyakarta Province of Indonesia. International Journal of Instruction, 9(1), 33–48. https://doi.org/10.12973/iji.2016.914a

Rifka, Z., Khaldun, I., & Ismayani, A. (2017). Analisis Pelaksanaan Penilaian Autentik Kurikulum 2013 Oleh Guru Kimia Di SMA Negeri Banda Aceh Tahun Pelajaran 2016 / 2017 Pendahuluan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Kimia (JIMPK) Vol.2., 2(3), 248–255.

Rozanah, J., Murwindra, R., & Asril, A. (2019). Evaluasi Pelaksanaan Penilaian Autentik Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Kimia di SMA Negeri 1 Benai. Perspektif Pendidikan Dan Keguruan, 1(2), 25–32.

Ruslan, Fauziah, T., & Alawiyah, T. (2016). Kendala Guru dalam Menerapkan Penilaian Autentik di SD Kabupaten Pidie. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(1), 147–157.

Srinadi, N. N., Agung, .A. Gede, & Yudana, I. M. (2020). Pengaruh Bimbingan Berkelanjutan Terhadap Kemampuan Melaksanakan Asesmen Autentik pada Guru. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 3(1), 84–94. https://doi.org/10.23887/jp2.v3i1.24365

Sukaesih, S., & Irsyad, M. (2015). Pengembangan asesmen autentik pada materi interaksi makhluk hidup dengan lingkungan untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Unnes Science Education Journal, 4(2), 894–904.




DOI: http://dx.doi.org/10.33578/pjr.v6i6.8938

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 JURNAL PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

JURNAL PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran)

Secretariat
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Gedung B1, FKIP Universitas Riau
Kampus Bina Widya Km. 12,5 Simpang Baru Panam
Pekanbaru Riau Indonesia 28293
e-mail : pajar@ejournal.unri.ac.id