PENERAPAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VIII SMP N 3 BATANG TUAKA KABUPATEN INDRAGIRI HILIR RIAU

Authors

  • Ade Putra Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Batang Tuaka, Indragiri Hilir, Riau, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.33578/pjr.v6i3.8819

Keywords:

hasil belajar siswa, metode diskusi, IPS

Abstract

Metode diskusi merupakan siasat untuk menyampaikan bahan pelajaran yang melibatkan siswa secara aktif untuk membicarakan dan menemukan alternatif pemecahan suatu topik bahasan yang bersifat problematis. Artikel ini membahas peningkatan hasil belajar mata pelajaran IPS melalui metode pembelajaran yaitu metode diskusi. Penelitian yang digunakan berupa Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan menggunakan desain penelitian model Kemmis dan Mc. Taggart. Penelitian tersebut dilaksanakan di SMP N 3 Batang Tuaka. Populasi penelitian tersebut melibatkan 26 siswa kelas VIII (Delapan). Hasil belajar pada prasiklus menunjukkan nilai ketuntasan klasikal 38.46% dengan rata-rata 60.25% Pada pembelajaran pra siklus siswa tidak diberikan metode diskusi dalam proses belajar mengajar. Sedangkan siklus I nilai ketuntasan klasikal 69.23% dengan rata-rata 73.25 dan siklus II nilai ketuntasan klasikal 88.46% dengan rata-rata 85.50. Pada siklus I dan II mengalami peningkatan yang signifikan yang didukung dengan menggunakan metode diskusi. Dapat disimpulkan bahwa tujuan penelitian tindakan kelas menggunakan metode diskusi dalam mata pelajaran IPS pada kategori tinggi.

References

Ahwan, Yumandil, & Mohammad, F. (2018). Penerapan metode diskusi untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas VIII SMP Imaculata Magepanda Kecamatan Magepanda Kabupaten Sikka. Jurnal OIKOS, 3(1), 1–11.

Angga, P. M. W., Sudarma, I. K., & Suartama, I. K. (2020). E-komik pendidikan untuk membentuk karakter dan meningkatkan hasil belajar siswa kelas V pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Edutech Undiksha, 8(2), 93. https://doi.org/10.23887/jeu.v8i2.28920

Anggreni, N. L. O. (2019). Prestasi belajar Bahasa Indonesia siswa sekolah dasar dapat ditingkatkan melalui optimalisasi penerapan metode diskusi kelompok kecil (small group discussion). Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 3, 201–208.

Arifin, & Zainal. (2009). Evaluasi pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Arikunto, S. (2002). Prosedur penelitian: Suatu pendekatan praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Arisanti, D. (2012). Peran guru dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran sosiologi di kelas X SMA PGRI 1 Pontianak. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 2(9).

Desyandri, D. (2019). Pengaruh model cooperative learning tipe artikulasi terhadap hasil belajar siswa di sekolah dasar. Jurnal, 5(1), 43–49. https://doi.org/10.31227/osf.io/s7n59

Harahap, S. S. (2017). Pendidikan karakter dalam menumbuhkan sikap demokratis melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe group investigation. Prosiding Seminar Nasional Tahunan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan, 1(1), 268–272.

Hartanti, & Yuli. (2017). Peningkatan hasil belajar IPS menggunakan model pembelajaran penemuan terbimbing pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Karangploso. Cendikia, 11(1), 65–78.

Hutama, F. S. (2016). Pengembangan bahan ajar IPS berbasis nilai budaya Using untuk siswa sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Indonesia, 5(2), 113. https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v5i2.8359

Hariyanto, & Suryono. (2011). Belajar dan pembelajaran: Teori dan konsep dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Kelirik, N. (2018). Penerapan metode diskusi kelompok untuk meningkatkan hasil belajar IPA di Sekolah Dasar Negeri 1 Sukadana. Journal Undiksha, 16(1), 1–11.

Kertiari, L. P., Bayu, G. W., & Sumantri, M. (2020). Model pembelajaran kooperatif tipe scramble berbantuan media kartu gambar berpengaruh terhadap hasil belajar IPA. Journal Undiksha, 3(3), 335–347.

Kusuma, F. W., & Aisyah, M. N. (2012). Implementasi model pembelajaran kooperatif tipe think pair share untuk meningkatkan aktivitas belajar akuntansi siswa kelas XI IPS 1 SMA Negeri 2 Wonosari tahun ajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 10(2).

Marhayani, D. A., & Wulandari, F. (2020). Efektivitas model pembelajaran kooperatif tipe make a match dalam meningkatkan kompetensi sikap dan kompetensi pengetahuan siswa pada pelajaran IPS. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(1), 80. https://doi.org/10.23887/jisd.v4i1.24047

Nurdianti, A. (2016). Upaya meningkatkan aktivitas dan hasil belajar ilmu pengetahuan sosial melalui penerapan model kooperatif tipe Students Teams Achievement Divisions. Retrieved April 18, 2022, from http://repository.unpas.ac.id/4971/

Ramayulis. (2010). Metodologi pendidikan agama Islam. Jakarta: Kalam Mulia.

Saroni, & Muhammad. (2006). Manajemen sekolah: Kiat menjadi pendidik yang kompeten. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Suardana, M. (2020). Efektivitas metode diskusi terhadap peningkatan hasil belajar agama Hindu. Journal of Education Action Research, 4(2), 132–144. https://doi.org/10.23887/jear.v4i2.24735

Suparta, I. G., Wesnawa, I. G. A., & Sriartha, I. P. (2020). Peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPS melalui model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw siswa SMP Negeri 1 Kubu. Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha, 8(1), 12. https://doi.org/10.23887/jjpg.v8i1.23206

Saputro, O. A., & Rayahu, T. S. (2020). Perbedaan pengaruh penerapan model pembelajaran project based learning (PjBL) dan problem based learning (PBL) berbantuan media monopoli. Jurnal Ilmiah, 4(1), 185–193.

Slavin, R. E. (2010). Cooperative learning: Teori, riset, dan praktik. Bandung: Nusa Media.

Wahyuningsih, S. (2012). Peningkatan proses dan hasil belajar IPA materi penggolongan daun dengan metode pembelajaran penemuan terbimbing. Dinamika, 3(2), 285–296.

Wijiasih, A. T. (2017). Hubungan aktivitas belajar dan disiplin siswa dengan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas V SD Gugus Werkudara Petanahan Kabupaten Kebumen (Disertasi doktoral). Universitas Negeri Semarang.

Yamin, M. (2013). Profesionalisasi guru dan implementasi KTSP. Jakarta: Referensi.

Published

2022-05-23

Issue

Section

Original research

Similar Articles

1-10 of 160

You may also start an advanced similarity search for this article.